GARANSI PRODUK
100% garansi uang kembali & 100% ganti baruBISA COD
Bisa bayar ditempat, barang sampai baru bayarSharp Fusion 25/60 Gamo Hitam Chrome
Senapan angin goppul maupun sharp fusion atau bisa disebut senapan uklik, menggunakan pompa (pump action) untuk memampatkan udara lalu dilepas untuk melontarkan proyektil, untuk pengisian angin menggunakan pompa tangan / di kokang.
“Senapan Sharp Fusion” ini di produksi dan dikerjakan oleh tangan-tangan ahli yang sudah berpengalaman di bidang pembuatan senapan angin.
Senapan sharp ini sangat cocok untuk pemula. Karena memiliki beban yang ringan dan sudah disesuaikan untuk level beginner yang biasanya lebih simpel dan mudah dalam pengoperasiannya. Senapan angin ini juga memiliki akurasi yang stabil.
Memiliki panjang keseluruhan sekitar 110 cm, untuk tabung 22 jika tekanan angin standart 2500 – 2700 psi di posisi grendel 1 bisa sampai 25 -30 shoot, untuk grendel 5 power 970 – 1000 fps.
VISIR / WHISPER
Senapan angin ini juga sudah dilengkapi dengan alat bantu bidikan manual atau biasa dinamakan dengan visir atau whisper, biasanya orang juga menyebut keker. Fungsi dari alat ini adalah agar pada saat sahabat bedilir melakukan shoot atau tembakan bisa mengarah tepat pada sasaran tembak.
LARAS
Laras berfungsi sebagai lintasan keluarnya peluru dari senapan. Menggunakan bahan dari baja pilihan karena tekstur baja yang mudah di bentuk namun kuat sehingga semakin sering digunakan atau terkena gesekan mimis maka alur yang di dalam laras senapan angin akan terbentuk semakin runcing, sehingga tingkat akurasi senapan semakin lebih bagus.
Berbeda degan bahan laras yang menggunakan kuningan, semakin lama digunakan, laras senapan angin akan semakin aus, yang berakibat buruk atau tingkat akurasinya jelek.
Menggunakan OD laras (out diameter ) 9 mm dan panjang laras sekitar 60 cm yang mampu menghasilkan akurasi 40 – 50 meter.
KALIBER .177″ (4.5 mm)
Menggunakan kaliber .177″ (4.5 mm). Kaliber ini paling umum digunakan pada saat lomba tembak – menembak dan berburu hama. Untuk Senapan dengan kaliber 4.5 mm ini tidak memerlukan izin khusus alias di perbolehkan di indonesia.
KAYU MAHONI
Bahan popor menggunakan jenis kayu mahoni pilihan. Kelebihan kayu mahoni ini mempunyai jenis serat yang cukup rapat dan ringan sehingga dipakai tidak terasa berat dan terbilang sangat awet dan kokoh.
TABUNG
Tabung senapan berfungsi untuk menyimpan tekanan angin, tabung ini menggunakan bahan kuningan yang berarti tidak mudah berkarat, kuat, dan tekanan angin akan lebih maksimal.
KEUNGGULAN PIPA OD 22 mm :
- Saat memompa terasa lebih ringan
- Bobot senapan lebih ringan,sehingga lebih mudah saat membidik tanpa menggunakan penyanggah senapan
- Suara ledakan angin yang di hasilkan saat melakukan tembakan lebih kecil
KELEMAHAN PIPA OD 22 mm :
- Untuk mendapatkan power tembakan yang besar, harus memompa lebih banyak
KELEBIHAN SENAPAN ANGIN SHARP :
- Harga terjangkau
- Cocok untuk pemula
- Anti jebol / kempos
KELENGKAPAN :
- Peredam (untuk membantu meredam suara ledakan pada senapan)
- Mimis / Peluru Tester
- Talisandang (alat pengait senapan berfungsi untuk mempermudah anda membawa senapan angin)
- Sparepart Cadangan
- STKS (Surat Tanda Kepemilikan Senapan)
MESIN
OD Tabung Angin : 25 mm
Tebal Tabung Angin : 2 mm
Bahan Tabung : Kuningan
Pengisian Angin : Pompa Tangan Bawah
Maksimal Pengisian : Min 5x – Max 50 Kali
Berat | 4 kg |
---|---|
Dimensi | 110 × 15 × 15 cm |